Capaian Pembelajaran Lulusan atau Capaian Pembelajaran Program

Home / Capaian Pembelajaran Lulusan atau Capaian Pembelajaran Program
CPP 1 Memiliki Etika dalam bermasyarakat yang sesuai dengan norma yang berlaku, lingkungan, hukum, pancasila, dan agama
CPP 2 Mampu mengaplikasikan sains dasar untuk pemecahan masalah di bidang Teknik Mesin Produksi dan Perawatan
CPP 3 Mampu menerapkan prinsip-prinsip teknik mesin dalam perancangan, pembuatan, dan perawatan komponen mesin dan sistem produksi yang terdefinisi secara luas (broadly-defined), serta memiliki pengetahuan tentang codes dan standard yang berlaku
CPP 4 Menguasai prinsip tata cara kerja bengkel / studio, kegiatan laboratorium bidang teknik mesin produksi dan perawatan secara prosedural dengan memperhatikan faktor ekonomi dan faktor Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta lingkungan (K3L)
CPP 5 Mampu menerapkan Teknologi rekayasa teknik mesin mutakhir & Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam menyelesaikan masalah di bidang teknik mesin produksi dan perawatan
CPP 6 Mampu menjalankan tugas dan menerapkan prinsip-prinsip manajemen rekayasa dalam proyek, baik sebagai individu maupun sebagai anggota atau pemimpin dalam tim yang beragam, inklusif, dan multidisiplin, dengan berbagai pengaturan kerja dan mampu berkomunikasi tertulis secara lisan dan grafis secara efektif dan inklusif kepada berbagai komunitas dan lingkungan yang secara luas didefinisikan, dengan memperhatikan perbedaan budaya, bahasa, dan pembelajaran.
CPP 7 Mampu melakukan pengembangan berkelanjutan untuk memecahkan permasalahan teknik manufaktur dengan mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar berpikir kritis, inovatif dan terukur dengan gagasan yang mengglobal serta memiliki semangat kemandirian dan kewirausahaan.
Translate ยป